Saat anak masih bayi, orang tua sangat “mendengarkan” dan berusaha memenuhi kebutuhan anak secepat mungkin. Namun seiring bertambahnya usia anak, orang tua cenderung menyiapkan segala sesuatu dan juga memutuskan hampir segala hal untuk anak, tanpa menanyakan terlebih dahulu pendapat anak. Apa manfaatnya menanyakan pendapat anak? […]