Mungkin kamu pernah iseng ingin tahu apakah para astronot bisa bersendawa di luar angkasa. Ternyata pertanyaan ini juga pernah ditanyakan oleh seorang pengguna Twitter kepada mantan Komandan Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) NASA, Chris Hadfield. Mau tahu apa jawaban dari Chris? Yuk, cari tahu jawabannya […]